Postingan

Menampilkan postingan dari 2024

KELANA MOTIVASI

Gambar
KISAH TAUFIK, PERAIH IPK 3,96 DENGAN BEASISWA BIDIKMISI UNY Hallo Sahabat Ekonomi Pembangunan, kelana motivasi kali ini datang dari mahasiswa yang berhasil kuliah dan juga lulus dengan IPK 3,96 di Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) selama 3 tahun 10 bulan, yang bernama Taufik Hidayat. Bagaimana kisah inspiratif yang dimiliki oleh Taufik Hidayat, yuk simak di bawah ini! Taufik Hidayat lulus kuliah dengan IPK 3,96 di Universitas Negeri Yogyakarta (UNY). Alumnus Prodi Teknologi Pendidikan, Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikolog UNY 2023 ini merampungkan pendidikan S1 dalam 3 tahun 10 bulan. Wisudawan UNY berpredikat Cum Laude ini menuturkan, ia semangat menekuni organisasi, kompetisi, dan kegiatan pengabdian pada masyarakat. Agar kuliah dan aktivitas lainnya seimbang, Taufik menuturkan, manajemen waktu menjadi penting. "Saya belajar manajemen waktu antara kuliah, organisasi, kompetisi, dan pengabdian masyarakat menggunakan skala prioritas, ditambah dengan to-do list harian yang saya

[INTRODUCTION OUR CABINET]

Gambar
  "Kepemimpinan sejati bukanlah tentang menjadi orang yang bertanggung jawab, namun tentang menginspirasi dan memberdayakan orang lain untuk mengeluarkan potensi penuh mereka.”  Hello Economians! The moment you've been waiting for has finally arrived! "Kabinet Cakranetha" adalah identitas Kepengurusan HMJ-IE 2024, cermati dan kritisi filosofi kabinet kami🔥 Please check our Cabinet philosophy #HMJIE2024 #KabinetCakranetha #SinergiHebat,IntegritasUtama